Saya suka dengan kata-kata Boedi Ismanto ”Saya menulis (puisi) bukan untuk menjadi penulis (penyair), tetapi untuk menjadi manusia." Di sisi lain, saya juga menyukai kata-kata Imam al-Ghazali,”Kalau engkau ingin dikenal, sedangkan engkau bukan anak seorang raja, atau ulama besar, maka jadilah seorang penulis.” Silakan menjadi saksi!

Selasa, 05 Maret 2013

Skandal Rindu



Sudah kuduga kau itu penagih luka
Sempat saja, bahkan kusapa kau debu dalam embunku.
Serupa juga dupa yang senantiasa membakar
Sisa abu dalam waduk kenanganku.

Sudahlah, jauhi diariku
Sebelum kau tahu ku pun begitu

Semarang, 9 Januari 2011
(dimuat di Suara Merdeka pada 29 Mei 2011)

0 komentar: